Tanggal merah awal bulan ini kami kedatangan tamu istimewa. Sepupu suami berkunjung ke rumah pagi itu. Katanya sedang jalan-jalan sambil mencari pesanan ibunya. Karena melintasi daerah dekat kami, ma…
Belakangan ini, setiap ada kesempatan pulang kampung, saya lebih banyak termenung. Otak saya secara sadar mulai menilai banyak hal di sekitar. Hal-hal yang dulu tidak saya perhatikan, sekarang malah …
Ini cerita antara saya dan ibu. Beberapa waktu lalu secara tidak sengaja saya menyadari bahwa antara saya dan ibu terbangun bonding ibu dan anak melalui tanaman. Ya, tanaman membuat kekakuan yang kad…
Assalamualaikum, Teman Fillaah. Kamu sudah pernah dengar tentang Ikigai kan? Ikigai dianggap sebagai salah satu konsep filosofi masyarakat Jepang untuk menjalani hidup lebih bahagia dan resep rahasia…
Aku tak menyangka akan kehadiran buku ini di hidupku. Buku yang bersinggungan erat dengan kehidupanku di masa lalu, saat masih menempuh pendidikan. Buku pertama kudapatkan melalui paket yang dikir…